Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cek Harga Hewan Qurban 2023 Terlengkap di Sini!

Daftar Isi [show]

Harga Hewan Qurban 2023
Dhiragama.com - Qurban merupakan salah satu ibadah penyembelihan hewan sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT. Syari'at ini berawal dari kisah Nabi Ibrahim AS yang menyembelih anaknya yakni Nabi Ismail AS.

Hewan Qurban yang sering disembelih adalah kambing, domba, sapi, kerbau, bahkan hingga unta. Namun di Indonesia sendiri, hewan biasa disembelih pada hari raya Idhul Adha adalah sapi/kerbau dan kambing. Selain karena kemudahan dalam mendapatkannya, hewan-hewan tersebut juga memiliki harga yang tidak terlalu mahal.

Namun pada artikel kali ini kita akan membahas harga hewan kurban 2023 tahun 1444 Hijriah dengan lengkap, mulai dari harga kambing, domba, sapi, kerbau, hingga unta.

Harga Hewan Qurban Kambing 2023

Berikut adalah harga hewan qurban kambing 2023 tahun 1444 H.
  • Kambing NTT dengan bobot standard : Rp1.450.000
  • Kambing NTT dengan bobot medium : Rp1.800.000
  • Kambing NTT dengan bobot premium : Rp2.400.000
  • Domba dengan bobot standard : Rp1.700.000
  • Domba dengan bobot medium : Rp2.200.000
  • Kambing Afrika : Rp1.450.000

Harga Hewan Qurban Sapi 2023

Berikut adalah harga hewan qurban sapi 2023 tahun 1444 H.

  • Sapi tipe SS : Rp 67.000.000
  • Sapi tipe Super : Rp 36.500.000
  • Sapi tipe A : Rp 31.000.000
  • Sapi tipe B : Rp 26.000.000
  • Sapi tipe C : 22.000.000
  • Sapi tipe D : Rp 17.500.000
  • Sapi tipe E : Rp 15.000.000

Harga Hewan Qurban Domba 2023

Berikut adalah harga hewan qurban domba 2023 tahun 1444 H.

  • Domba gibas bobot 20-24 kg : Rp 2.300.000
  • Domba gibas bobot 30-34 kg : Rp 3.200.000
  • Domba gibas bobot 35-39 kg : Rp 3.800.000
  • Domba tanduk bobot 20-24 kg : Rp 2.500.000
  • Domba tanduk bobot 25-29 kg : Rp 3.000.000
  • Domba tanduk bobot 30-34 kg : Rp 3.500.000
  • Domba tanduk bobot 35-39 kg : Rp 4.000.000

Harga Hewan Qurban Kerbau 2023

Untuk harga hewan kurban kerbau tahun 2023 berada dikisaran Rp. 25.000.000 hingga Rp. 35.000.000.

Baca Juga : Ketentuan Aqiqah dan Qurban

Harga Hewan Kurban Unta 2023

Sedangkan untuk harga hewan kurban unta tahun 2023 ini berada diangka Rp. 30.000.000 hingga Rp. 45.000.000.

Kesimpulan

Harga hewan qurban dari tahun ke tahun memang berbeda, terkadang mengalami penurunan bahkan peningkatan. Ketika memilih hewan kurban yang paling ditegaskan adalah kesehatan hewan tersebut sesuai dengan syarat sah hewan kurban.

Show comments
Hide comments

Post a Comment for "Cek Harga Hewan Qurban 2023 Terlengkap di Sini!"